Gubri Syamsuar Perpanjang Program 7 Berkah Pajak, Masyarakat Ayo Manfaatkan
Pengurangan Besaran Perhitungan Sanksi Administrasi / Denda Pajak Kendaraan Bermotor Menjadi 2 persen per bulan (Berlaku setelah 6 point kebijakan di atas berakhir).
Syamsuar berharap kepada masyarakat yang belum sempat memanfaatkannya di periode pertama, agar segera ke Kantor Samsat terdekat untuk segera melakukan pembayaran pajak kendaraannya.
"Selain masyarakat umum, kami harap kepada para pelaku usaha untuk bisa memanfaatkan Program 7 Berkah Pajak Daerah Riau Lebih Baik ini, karena ada banyak manfaat serta keuntungan yang bisa diperoleh," harapnya.
Program 7 Berkah Pajak Daerah Riau Lebih Baik ini dilaksanakan sejak awal Februari 2023.
Program ini merupakan wujud perhatian Gubernur Riau Syamsuar dalam rangka meringankan beban masyarakat terkait akan segera diterapkannya sanksi penghapusan data kendaraan bermotor melalui pasal 74 UU No 22 Tahun 2009 Tentang Lalu Lintas Angkutan Jalan. (mcr36/jpnn)
Badan Pendapatan Daerah Provinsi Riau, perpanjang Program 7 Berkah Pajak Daerah Riau Lebih Baik sampai tanggal 31 Agustus 2023 mendatang.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Rizki Ganda Marito
- Polda Riau Mengerahkan 1.395 Personel untuk Pengamanan Pilkada 2024
- Tarif PPN Naik Jadi 12 Persen Mulai Tahun Depan, Ini Saran Pengamat untuk Pemerintah
- Eks Bupati Kuansing Sukarmis Divonis 12 Tahun Penjara
- Polisi Tangkap 15 Pelaku Bentrokan di Pekanbaru, Langsung Ditetapkan Tersangka
- Waspada Efek Luar Biasa dari Kenaikan PPN 12 Persen
- H-10 Pilkada Riau, Elektabilitas Abdul Wahid-SF Hariyanto Masih Tertinggi