Gula Thailand Masuk Batam
Diimpor 2.000 ton untuk Menstabilkan Harga Gula
Kamis, 02 Juni 2011 – 00:23 WIB

Gula Thailand Masuk Batam
BATAM - Sebanyak dua ribu ton gula impor asal Thailand tiba di pelabuhan Batuampar Batam. Gula impor tersebut diangkut oleh Kapal MV Royal Fortune berbendera Vietnam, Selasa (31/5) pukul 18.00 WIB. Menurut Kepala Seksi Hubungan Masyarakat (Kasi Humas) Badan pengusahaan (BP) Batam, Dendi Gustinandar, dua ribu ton gula impor yang sudah masuk dan saat ini di gudang pelabuhan Batuampar tersebut, bagian dari sembilan ribu ton gula yang akan didatangkan dari Thailand untuk menstabilkan harga gula di Batam agar lebih murah.
Pantauan Batam Pos (JPNN Group), para pekerja tampak sibuk membongkar gula yang dikemas dalam 40.000-an karung tersebut. Mereka memindahkan gula ke Gudang A, PT Persero Batam, tak jauh dari pelabuhan bongkar muat barang di Batuampar.
”Sudah dari Selasa kemarin gula ini sampai di pelabuhan. Namun pihak yang ada di kapal menyuruh dibongkar hari ini,” ujar salah satu pekerja angkut.
Baca Juga:
BATAM - Sebanyak dua ribu ton gula impor asal Thailand tiba di pelabuhan Batuampar Batam. Gula impor tersebut diangkut oleh Kapal MV Royal Fortune
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol