Gullit Berminat, Hiddink Menolak
Senin, 02 Juli 2012 – 01:33 WIB

Ruud Guliit. Foto: Getty Images
Menanggapi rumor tersebut, Hiddink mengaku cukup terkejut. Namun, pelatih yang sempat menukangi Belanda dari 1994 sampai 1998 itu tak tertarik kembali mengarsiteki De Oranje. Hiddink memilih memenuhi kontraknya dengan Anzhi.
"Saya tak bisa menggantikan Bert van Marwijk. Saya baru saja menerima kepercayaan penuh dari pemilik Anzhi, jadi saat ini mustahil untuk bisa lari dari itu," kata Hiddink pada Telegraaf.
Sebenarnya bukan hanya Gullit dan Hiddink yang dirumorkan tengah diincar KNVB sebagai pelatih timnas Belanda pengganti Van Marwijk. Selain mereka, masih ada nama Ronald Koeman, Frank de Boer, Louis van Gaal, dan Co Adriaanse, yang juga tengah jadi bidikan KNVB. (ady/ang)
LONDON - Rumor terus mengelilingi bursa pengganti Bert Van marwijk sebagai pelatih tim nasional Belanda. Beberapa nama beken sudah dikaitkan untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025