Gunakan 4 Rempah Ini Sebagai Pengganti Garam untuk Meningkatkan Cita Rasa Masakan

Gunakan 4 Rempah Ini Sebagai Pengganti Garam untuk Meningkatkan Cita Rasa Masakan
Garam Dapur. Foto : Ricardo/JPNN.com

Perpaduan rasa pedas, sedikit manis, serta aroma yang kuat membuat jahe cocok dijadikan pengganti garam.

Rempah ini sudah dikenal lama bisa mengobati banyak penyakit.

Penggunaan jahe di masakan bisa dengan dicincang atau dibuat dalam bentuk bubuk.

Jahe cocok untuk masakan seperti tumisan, kari, daging panggang, hingga ikan.(genpi/jpnn)

Ada beberapa rempah yang ternyata bisa Anda jadikan sebagai pengganti garam untuk melezatkan masakan.


Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News