Gunakan Komponen SNI, Elpiji Aman

Gunakan Komponen SNI, Elpiji Aman
Gunakan Komponen SNI, Elpiji Aman
Sementara itu, Kementerian Perdagangan dan pihak Kepolisian akan meningkatkan pengawasan yang ketat dilapangan terhadap perilaku-perilaku kriminal yang berpotensi merugikan masyarakat luas. Selain itu juga akan dilakukan pengawasan di pabrik pembuat selang, rubber seal, dan regulator untuk memastikan pemenuhan SNI.

Sementara itu, Dirjen Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM Evita H Legowo mengungkapkan, pemerintah masih mempertimbangkan kemungkinan untuk mengganti desain elpiji 3 kg dengan desain baru yang diusulkan oleh Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT).  “Kemungkinan menggunakan tabung yang didesain oleh BPPT, pemerintah masih mengevaluasinya,” tuturnya. Menurut dia, ledakan-ledakan yang telah terjadi selama ini tidak satupun lantaran kerusakan pada tabung, tapi karena kerusakan pada kasesoris, seperti selang yang bocor. (lum)
Berita Selanjutnya:
Diminta Kembali Ke Khitah

JAKARTA - Pemerintah menjamin penggunaan peket program konversi minyak tanah ke elpiji pada dasarnya aman, asalkan komponen yang digunakan sesuai


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News