Gunakan Taktik Monoton, Semen Padang pun Tergradasi
Rabu, 15 November 2017 – 02:40 WIB
Selain itu, Nil juga tak memiliki skuat bagus di lini belakang. Pemain senior yang dimilikinya, kerap kecolongan dan jadi bulan-bulanan lawan. Gelandang bertahan yang dimiliki olehnya, kurang bisa naik turun untuk melakukan covering saat lawan melakukan serangan balik. Alhasil, Kabau Sirah menjadi tim yang lemah dan kebobolan sampai 52 kali dalam satu musim.
"Kami akui kami gagal bertahand i Liga 1. Kami siap untuk dievaluasi oleh pemegang saham," ujar Iskandar Lubis, CEO PT Kabau Sirah Semen Padang. (dkk/jpnn)
Tim ini bisa dikatakan cukup konsisten semenjak promosi ke kompetisi kasta tertinggi pada 2009-2010 mereka tak pernah terlempar dari posisi 10 besar.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit