Guncang Twitter, Mori Hanafi Jadi Trending Topic
Tentunya dengan kepemimpinan yang melayani, mengayomi, penggerak birokrasi efektif, dan menyelesaikan masalah sosial,” ujar Mori.
Mori juga ingin membangun koherensi dan solidaritas sosial dalam masyarakat yang beragam dan bersatu.
Soal perekonomian, Mori bertekad memantapkan stabilitas keamanan dalam rangka mendukung iklim usaha dan investasi yang kondusif.
“Selain itu, menciptakan lapangan kerja untuk menjamin peningkatan ekonomi masyarakat dan meningkatkan pembangunan infrastruktur sebagai pendukung peningkatan ekonomi yang berkeadilan untuk daerah,” imbuhnya.
Demi mewujudkan semua itu, Mori sudah menyiapkan banyak langkah.
Di antaranya, membangun sumber daya manusia NTB yang berdaya saing tinggi, menyelenggarakan collaborative governance berbasis transparansi, akuntabilitas, dan efisien, serta menciptakan lapangan kerja berbasis pembangunan pedesaan.
“Selain itu, dengan menggerakkan sektor pariwisata berbasis pariwisata halal, mengentaskan kemiskinan dengan pengendalian bahan pokok, dan menciptakan masyarakat yang harmoni dan solid dalam keberagaman,” ujar Mori. (jos/jpnn)
Wakil Ketua DPRD Nusa Tenggara Barat (NTB) Mori Hanafi mengguncang dunia maya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024, Ketum Partai Mengianaya Istri Muda, KPK Gelar OTT
- Oknum ASN Ikut Deklarasi Pasangan Cagub di NTB, Bawaslu Bereaksi Begini
- Picu Kegaduhan di Medsos, Eks Asisten Stafsus Presiden Yasmin Nur Minta Maaf
- Pramono Anung Tak Menyesal Cuitan Lamanya soal Seksis Disorot
- Azizah Salsha Diterpa Isu Kurang Sedap, Pratama Arhan Unggah Foto Pernikahannya
- Hasil Survey LSI Mencatat Elektabilitas Lalu Iqbal Teratas di Pilkada NTB