Gunung Berapi Purba Ditemukan di Lepas Pantai Sydney
Senin, 13 Juli 2015 – 09:25 WIB

Gunung Berapi Purba Ditemukan di Lepas Pantai Sydney
Keberadaan gunung bawah laut itu tidak pernah terdeteksi selama ini, sebab kapal The Investigator merupakan yang pertama di Australia dengan kemampuan melakukan foto sonar untuk laut dalam.
"Kemampuan kapal peneliti lainnya hanya menjangkau 3 km foto sonar bawah laut," kata Professor Arculus.
"Sementara The Investigator memiliki kemampuan memetakan dasar laut pada kedalaman tak terbatas," tambahnya.
Kapal peneliti ini membawa 28 ilmuan dari berbagai perguruan tinggi di Australia.
Jajaran gunung berapi yang diperkirakan berusia 50 juta tahun dan sudah tidak aktif lagi ditemukan di lepas pantai Sydney. Posisinya 240 km dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas
- Dunia Hari Ini: Siswa SMA Prancis Ditangkap Setelah Menikam Teman Sekelasnya
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Dunia Hari Ini: Vatikan Umumkan Tanggal Pemakaman Paus