Gunung Dukono Erupsi, Wings Air Batalkan Penerbangan
Selasa, 25 Juni 2019 – 15:09 WIB

Maskapai Wings Air. Foto dok humas
“Kondisi terganggunya operasional dari akibat gunung meletus termasuk force majeure yaitu keadaan yang terjadi di luar kemampuan sumber daya manusia dan perusahaan,” katanya.
"Operasional Wings Air akan menyesuaikan keputusan otoritas bandar udara dan airport dinyatakan aman (safe for flight)," tutupnya. (boy/jpnn)
Operasional Bandara Leo Wattimena ditutup mulai 24 Juni 2019 pukul 08.55 WIT sampai dengan 26 Juni 2019 pukul 09.00 WIT hingga pemberitahuan lebih lanjut.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Bea Cukai Ternate Berantas Rokok Ilegal Lewat 3 Operasi Penindakan di Malut, Ini Hasilnya
- Bea Cukai Dorong Peningkatan Ekspor dari 2 Daerah Ini Lewat Sinergi Berbagai Instansi
- 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Masih Hilang, Pencarian Dilanjutkan Besok
- Sherly Tjoanda Jadi Gubernur Terkaya di Indonesia, Hartanya Sebegini
- Speedboat Basarnas Bawa 11 Orang Meledak di Tidore, 3 Orang Tewas, 1 Hilang