Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Melontarkan Abu Vulkanik Setinggi 1 Kilometer
Kamis, 08 Februari 2024 – 15:06 WIB
Pada 8 Februari 2024, periode pukul 00.00 sampai 24.00 WIT, Gunung Ibu tercatat mengalami 28 kali gempa letusan, 107 kali gempa embusan, 138 kali gempa vulkanik dangkal, dan 7 kali gempa tektonik jauh.
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengimbau masyarakat untuk selalu mewaspadai aliran lahar pada sungai-sungai yang berhulu ke puncak Gunung Ibu dan selalu berkoordinasi dengan pos pengamatan gunung api setempat. (antara/jpnn)
Gunung Ibu di barat laut Pulau Halmahera, Maluku Utara, meletus pukul 13.41 WIT dan melontarkan abu vulkanik setinggi satu kilometer.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 12.200 Orang Mengungsi Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Gunung Semeru Erupsi Lagi pada Senin Pagi, Tinggi Kolom Letusan 1.000 Meter
- Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi Lagi pada Sabtu Pagi
- Gerak Cepat, PNM Peduli Salurkan Bantuan Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi
- Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi Setinggi 5.000 Meter