Gunung Lokon Kembali Meletus
Selasa, 24 April 2012 – 12:33 WIB
JAKARTA - Gunung Lokon di Sulawesi Utara kembali meletus, Selasa (24/4) sekitar pukul 10.20 Wita. Gunung yang paling sering meletus itu kembali aktif kegempaannya sejak Senin (23/4) kemarin. Dia mengatakan meski Gunung Lokon sudah meletus, masyarakat belum perlu mengungsi. Hanya saja dalam radius 2,5 km dari gunung dilarang ada aktivitas warga.
Kepala Pusat Analisis Data dan Informasi, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Dr Sutopo Purwo Nugroho menyebutkan, hingga kini belum diketahui tinggi erupsi Gunung Lokon.
Baca Juga:
"Tinggi letusan tidak diketahui karena tertutup awan, sampai jarak 5 km dari Tompuloan terasa bergetar akibat letusan Gunung Lokon," kata Sutopo kepada wartawan di Jakarta, Selasa (24/4).
Baca Juga:
JAKARTA - Gunung Lokon di Sulawesi Utara kembali meletus, Selasa (24/4) sekitar pukul 10.20 Wita. Gunung yang paling sering meletus itu kembali aktif
BERITA TERKAIT
- Pelarangan Truk Sumbu 3 Saat Nataru Dinilai Berpotensi Negatif terhadap Perekonomian Nasional
- Saran Misbakhun untuk UMKK yang Berminat Ikut Program Andalan Prabowo
- Gelar 2 Penyuluhan Bareng OJK, Misbakhun Sosialisasikan Bahaya Judol dan Pinjol
- Prabowo Naikkan Gaji Guru, Sebegini Perinciannya
- Di Hadapan Perwakilan Parlemen India, Waka MPR Tegaskan Ingin Atasi Krisis Iklim
- Mensesneg Prasetyo Hadi Melantik Mayjen TNI Ariyo jadi Kasetpres, Ini Pesannya