Gunung Merapi Meletus Dua Kali dalam 14 Menit

Gunung Merapi Meletus Dua Kali dalam 14 Menit
Gunung Merapi mengalami erupsi sebanyak dua kali pada Minggu (21/6) pagi. Foto: ANTARA/HO-BPPTKG

Makwan mengatakan, saat terjadi erupsi, arah angin cenderung ke arah barat.

"Hingga saat ini situasi masih terpantau aman dan terkendali. Di Desa Glagaharjo, Kecamatan Cangkringan terpantau nihil hujan abu," katanya.

Ia mengatakan, status Gunung Merapi waspada sejak 21 Mei 2018.

"Masyarakat diimbau untuk tetap tenang. Jarak bahaya dalam radius 3 km dari puncak," pungkas Makwan. (antara/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Saat Gunung Merapi meletus pagi tadi, angin cenderung ke arah barat. Status waspada.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News