Gunung Semeru Erupsi, Letjen Suharyanto Berkoordinasi dengan Jenderal Andika

Gunung Semeru Erupsi, Letjen Suharyanto Berkoordinasi dengan Jenderal Andika
Awan hitam akibat letusan Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Sabtu (4/12) (ANTARA/HO-Dokumen)

Di sisi lain, mantan Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) V Brawijaya itu mengimbau masyarakat di lokasi terdampak tetap tenang, waspada, dan terus mengikuti informasi dari pemerintah terhadap erupsi Semeru.

"Jangan termakan isu atau hoaks atau berita yang menyesatkan," seru Suharyanto.(ast/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen Suharyanto mengaku sudah berkoordinasi dengan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa menyusul kejadian erupsi Semeru di Jawa Timur, Sabtu (4/12) 


Redaktur : Yessy
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News