Gurning Hengkang ke Arema

Gurning Hengkang ke Arema
Gurning Hengkang ke Arema
“Bang Gurning bilang ke saya kalau dia sudah cukup lama bersabar karena menunggu kejelasan disini (PSMS-red). Dia juga bilang sudah komunikasi ke ketua umum (Benny Sihotang-red) soal ini. Sebenarnya dia masih tunggu dua sampai tiga hari ini. Kalau jelas dia bakal kembali. Saya tahu hati dia sebenarnya masih disini,” ujar mantan pemain Medan Jaya itu.

Gelagat bakal hengkangnya Gurning memang sudah tergambar selama sepekan sebelumnya. Dari sejumlah media di Malang, nama Gurning diklaim sudah pasti membesut Singo Edan.

Gurning ketika dikonfirmasi tak membantah adanya ketertarikan Arema kepadanya. Negosiasi sudah dilakukan bahkan namanya juga sudah didaftarkan ke LPIS sebagai head coach.

Namun ketika itu Gurning mengaku belum memberikan keputusan. Ia menunggu kontrak yang dijanjikan pengurus akan diberikan pada Sabtu (16/2) lalu. Apa nyana, pengurus tak bisa merealisasikan janjinya dan sementara menggantinya dengan uang transport.

MEDAN-Abdul Rahman Gurning  memutuskan hengkang dari PSMS versi Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS). Ia memilih terbang ke Malang untuk memenuhi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News