Guru di Batam Enggan Ditempatkan ke Hinterland
Selasa, 01 Januari 2013 – 13:51 WIB

Guru di Batam Enggan Ditempatkan ke Hinterland
Muslim merinci di kawasan hinterland terdapat 6 SMA, 10 SMP dan puluhan SD. Namun untuk SMA dan SMP, kawasan jumlah gurunya sudah mencukupi. Tapi untuk SD yang jumlahnya puluhan memang masih butuh guru.
"Sekolah tingkat SD sangat banyak membutuhkan guru. Guru yang dibutuhkan pun mencapai ratusan orang. Padahal kita sudah berusaha membangkitkan pendidikan di Hinterland," ujar Muslim.(she/jpnn)
BATAM - Guru-guru di Batam banyak yang enggan ditempatkan di kawasan hinterland. Padahal Pemko Batam sudah memberikan sejumlah fasilitas untuk membuat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terungkap Beragam Modus Kecurangan UTBK 2025, Canggih
- Muncul Isu Kebocoran Soal UTBK 2025, Simak Pernyataan Panitia SNPMB
- Lebih dari 900 Mahasiswa Sudah Bergabung di Cakrawala University
- Ponpes Denanyar Jombang Buka Beasiswa Santri & Mahasantri 2025
- Beasiswa Pelatihan Guru 2025: 500 Guru Siap Menjadi Agen Perubahan Pendidikan
- Tingkatkan Daya Saing Dosen, UTB Gelar Sosialisasi Bareng Kepala LLDIKTI Wilayah IV