Guru Honorer Belum Digaji Sejak Januari, DPRD Langsung Bereaksi
Senin, 21 Maret 2022 – 18:10 WIB
“Jadi, yang belum dibayar dua bulan atau jalan tiga bulan,” kata dia.
Menurutnya, alasan Dinas Pendidikan (Disdik) belum mencairkan gaji, karena terkendala aplikasi serta pejabat kuasa anggaran yang sekarang menjadi pelaksana tugas kepala Disdik Banjarmasin.
Dia mengatakan untuk gaji guru honorer per bulan Rp1,3 juta. Kemudian, untuk tenaga operator Rp 850 ribu.
Lalu, untuk PSD (penjaga sekolah) Rp 650 ribu.
“Kami berharap aspirasi ini bisa ditindaklanjuti karena kebutuhan hidup menjelang Ramadan ini cukup banyak,” ujarnya.
Diketahui, total dana untuk membayar gaji guru honor SD dan SMP itu sekitar Rp 1,5 miliar. (antara/jpnn)
Sejumlah guru honorer SD dan SMP mengeluh belum menerima gaji. Keluhan itu disampaikan kepada DPRD Banjarmasin.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
- Tangis Guru Honorer Supriyani Pecah Setelah Divonis Bebas
- Tok, Majelis Hakim Vonis Bebas Honorer Supriyani
- 3 Kado dari Mendikdasmen Abdul Mu'ti untuk Para Guru ASN & Honorer, Alhamdulillah
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan