Guru Honorer Hanya Digaji Rp 200 Ribu, Tiap Hari Lewati Bukit Terjal ke Sekolah
Selasa, 13 Agustus 2019 – 06:45 WIB
Dia juga berjanji akan memberikan perhatian khusus kepada guru tidak tetap.
Baca Juga:
"Uang sekitar Rp 200 ribu yang diterima oleh guru honorer, tak sebanding dengan medan bukit terjal yang harus ditempuh," ujar Fathorrahman.
Menurut data Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Situbondo, Sekolah Dasar Negeri 8 Curah Tatal memiliki 16 siswa-siswi mulai dari kelas 1 hingga kelas 6 dan memiliki 9 guru tidak tetap dan 3 guru PNS. (yos/jpnn)
Sudah delapan bulan tak ada kegiatan belajar karena para guru honorer memilih berhenti mengajar.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Andri Berharap Supriyani Guru Honorer Lulus PPPK 2024, Tes Sebelum Sidang Putusan
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi
- 5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Beri Sinyal Baik soal PPPK, Ada Regulasi Baru? tetapi Honorer Jangan Nekat ya
- PPPK Minta Regulasi Mutasi, Relokasi, dan TPP Rp 2 Juta, Berlebihankah?
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali
- Kasus Guru Supriyani: Kapolsek Baito Dicopot Gegara Uang Rp 2 Juta, Kanit Reskrim Juga