Guru Honorer K2 Digaji Rp 300 Ribu per Bulan, Buruh Bangunan Rp 125 Ribu per Hari

Guru Honorer K2 Digaji Rp 300 Ribu per Bulan, Buruh Bangunan Rp 125 Ribu per Hari
Siswa SD. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

Kini, Yana hanya berharap pemerintah memerhatikan nasib honorer K2. Betapa banyak pengorbanan yang sudah diberikan guru honorer K2 kepada bangsa ini.

Semoga seluruh guru honorer K2 diangkat statusnya menjadi PNS maupun PPPK (pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja). (esy/jpnn)


Gaji guru honorer K2 sungguh memprihatinkan, jauh di bawah upah buruh bangunan meski mereka berijazah SD.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News