Guru Honorer K2: Kado Terindah Hardiknas Adalah NIP PPPK
Sabtu, 02 Mei 2020 – 12:28 WIB

Rikrik Gunawan, guru honorer K2 dari Garut (kanan). Foto: Dokpri for JPNN
“Bapak presiden yang kami hormati, kami tahu saat ini bapak tengah berkonsentrasi untuk penanganan COVID-19. Segala upaya tengah bapak laksanakan dan kami pun sangat bangga dengan kebijakan yang telah pemerintah laksanakan. Semoga dengan keberkahan ramadan, pandemi COVID-19 segera berakhir," tuturnya.
"Semoga dengan kemurahan hati bapak presiden Perpres PPPK segera terbit dan segera mengesahkan kami para lulusan PPPK menjadi ASN," sambungnya.(esy/jpnn)
Para guru honorer K2 saat ini gelisah dan berharap mendapat kado terindah pada momen Hari Pendidikan Nasional dengan segera diterbitkannya NIP dan SK PPPK.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Bikin Penasaran, Berapa Jumlah NIP CPNS & PPPK 2024 yang Telah Diterbitkan BKN, Ternyata Keren
- Honorer R2/R3 Tuntut Percepatan Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu
- Info Terbaru dari BKN soal NIP PPPK & CPNS 2024, Keren
- Pengangkatan PPPK Tahap I, Bupati: Kami Upayakan Terlaksana Bulan Depan
- Instruksi Terbaru Kepala BKN soal Penyelesaian NIP CPNS dan PPPK 2024
- Jadwal Terbaru Penetapan NIP CPNS & PPPK 2024 Sesuai Arahan Presiden Prabowo