Guru Honorer Negeri Gagal PPPK Bakal Gelar Aksi Jilid 6 Selama Tiga Hari Berturut-turut

"Kawan-kawan guru honorer menuliskan apa saja boleh. Ini akan kami tunjukkan kepada para pejabat Istana Negara bahwa ada guru honorer yang lulus passing grade murni tidak diangkat PPPK. Hukum macam apa ini," tegasnya.
Guru honorer dari Kota Cilegon ini menambahkan, demi membentangkan kain putih 1.000 meter itu, mereka pontang-panting cari uang. Mengumpulkan dana dari kantong pribadi, mencari donatur, dan lainnya.
Bagi Heti dan kawan-kawannya, aksi demo merupakan jalan terakhir untuk meminta keadilan.
"Kami bukan guru honorer yang hanya menerima janji," seru Heti.
Dia yakin perjuangan FGHNLPSI akan membawa hasil. Regulasi tidak akan diterbitkan pemerintah hanya dengan menunggu dan tidur di rumah. (esy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Guru honorer negeri gagal PPPK akan menggelar aksi jilid 6 dengan membentangkan kain putih sepanjang 1.000 meter
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Mesya Mohamad
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Penyebab Utama Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya