Guru Honorer Ultimatum Dinas Pendidikan Banten, Ditunggu Hingga Besok
Selasa, 26 Maret 2019 – 08:58 WIB
"Kok lama sekali baru dikasi kesempatan mengajar lagi. Kalau memang itu skorsing ya bisa kami terima. Namun, sekali lagi yang kami desak sekarang adalah surat resmi. Kawan-kawan di daerah minta deadline-nya hari ini tapi kami tunggu sampai besok. Kalau enggak ya kami tetap demo," tandasnya. (esy/jpnn)
Baca Juga:
Guru Honorer mengultimatum Dinas Pendidikan Banten terkait pemecatan enam guru honorer yang berpose salam dua jari dan pamer stiker Prabowo – Sandi.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Lihatlah Aksi Warga Banten Tolak PSN PIK 2, Kiai Ikut Turun ke Jalan
- Dua Pelaku Pembobolan Toko Sembako di Serang Ditangkap, Kedua Kakinya Dilumpuhkan
- Pemkot Tangerang Berhasil Salurkan Makanan Bergizi Gratis kepada 117.999 Siswa Selama Uji Coba
- Optimalkan Capaian Realisasi, Pemkot Tangerang Raih Award Transfer ke Daerah Terbaik 2024
- Luncurkan Layanan PBG 10 Jam, Pj Wali Kota: Bukti Nyata Kemudahan Perizinan di Tangerang
- Kabar Gembira, UMP Banten 2025 Naik, Besarannya Sebegini