Guru Ngaji Doakan Firli agar Sukses Bebaskan Indonesia dari Korupsi
Rabu, 26 Oktober 2022 – 06:38 WIB
"Kami heran kenapa sedikit yang bela, lebih banyak yang menyerang? Sampai katanya mau turun sendiri ke Papua,” ungkapnya.
Pada satu sisi, dia memuji niat dan keberanian Ketua KPK tersebut. Di sisi lain, ia juga khawatir bila nantinya kedatangan purnawiran polisi bintang tiga itu justru menimbulkan masalah.
Kendati demikian, sebagai bagian masyarakat yang merindukan Indonesia bebas dari korupsi, pihaknya mengaku hanya bisa mendoakan yang terbaik untuk seluruh pimpinan dan pegawai KPK.
“Pak Firli jangan pernah mundur sedikit pun, tegakkan kebenaran, doa kami menyertai semuanya di KPK,” ujar Ustaz Aminudin.(fri/jpnn)
Sejumlah guru ngaji dan madrasah di Sukabumi menggelar doa dan aksi dukungan untuk Ketua KPK Firli Bahuri dkk.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Aktivis Anti Korupsi Dukung Penuh Cabup-Cawabup Mimika JOEL
- Pengamat Hardjuno Soroti Langkah DPR Memasukkan RUU Tax Amnesty ke Prolegnas 2024
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Periksa Suami Airin terkait Korupsi, Kejati Banten Dituding Lakukan Politisasi Hukum