Guru SD Paling Banyak Belum Sertifikasi
Selasa, 04 September 2012 – 17:02 WIB

Guru SD Paling Banyak Belum Sertifikasi
Dari kabupaten Sarolangun dilaporkan, dalam rangka meningkatkan kesejahteraan dan kinerja para pendidik di kabupaten Sarolangun, Dinas Pendidikan Sarolangun mengadakan seleksi guru sertifikasi. Untuk menjadi guru bersertifikasi tersebut, tentunya harus melalui beberapa pertimbangan, seperti usia, lamanya masa bakti dan pangkat atau golongan.
Hal ini diungkapkan sekretaris dinas pendidikan kabupaten sarolangun Drs. Marsudik. Menurut marsudik jumlah guru yang sudah menjadi guru sertifikasi hampir seribu guru, sedangkan yang masih dalam proses berjumlah dua ratus guru.
“Dari 3000 guru yang ada di kabupaten Sarolangun ini, sampai sekarang kita sudah memiliki 927 orang guru bersertifikasi. Dan berkisar dua ratus guru masih dalam proses,” ujar Marsudik.
Dari Tebo sendiri dilaporkan, ada 1.163 orang guru yang berada di sekolah-sekolah yang ada di Kabupaten Tebo belum disertifikasi. Hal ini di karenakan masih banyak persyaratan guru-guru yang belum di sertifikasi tersebut belum lengkap.
JAMBI – Di Provinsi Jambi masih ribuan guru belum disertifikasi. Setiap kabupaten/kota diprovinsi Jambi masing-masing menyisakan hampir seribu-an
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025