Guru tak Lagi Dibebani Membuat Silabus
Yang Teladan jadi Master Teacher
Selasa, 01 Januari 2013 – 17:01 WIB
JAKARTA – Kesiapan guru dalam pelaksanaan kurikulum baru 2013 masih diragukan banyak pihak, namun Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) meyakinkan bahwa skenario pelatihan sudah disiapkan. Salah satunya dengan menyiapkan Master Teacher yang jumlahnya mencapai 300 ribu-an.
“Pelatihan guru sudah disiapkan, dengan master teacher,” kata Kepala Pusat Informasi dan Humas (PIH) Kemdikbud, Ibnu Hamad saat dikonfirmasi JPNN, Selasa (1/01).
Terkait guru yang akan menjadi implementor perubahan kurikulum 2013 ini, Kemdikbud akan mempersiapkan guru dalam dua hal. Pertama guru saat mengajar dan kedua, persiapan guru sebelum mengajar.
Pada saat guru mengajar, dengan kurikulum baru ini guru-guru tidak lagi dibebani dengan berbagai hal yang dapat megganggu konsentrasi guru. Contohnya, guru tidak lagi dibebani membuat silabus seperti pada kurikulum KTPS.
JAKARTA – Kesiapan guru dalam pelaksanaan kurikulum baru 2013 masih diragukan banyak pihak, namun Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud)
BERITA TERKAIT
- Cerita Mendikdasmen Abdul Mu'ti Baru Menjabat Sudah Kena Omelan, Kocak
- Dituding Kampus Abal-Abal, UIPM Tunjukkan Bukti Terdaftar di Kemenkumham RI
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Makan Bergizi Gratis Membentuk Karakter & Kepribadian Mulia
- Buntut Penangguhan Gelar Doktor Bahlil, Deolipa Minta 2 Dekan UI Mundur dari Jabatannya
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon