Guru TK dan SD Wajib Kenal Laptop
Rabu, 02 November 2011 – 07:09 WIB
”Kalau media belajarnya menarik maka anak-anak pasti akan senang mengikuti pelajaran guru tersebut,” jelasnya.
Bagi guru penerima tunjangan profesi, seharusnya membeli laptop bukan hal yang memberatkan. Sebab tunjangan yang diberikan pemerintah besarannya satu kali gaji. Semakin tinggi golongan guru maka tunjangan yang didapatkan semakin besar.
Andang menambahkan saat ini lebih dari 200 guru TK dan SD di Klojen sudah lulus sertifikasi. Meski himbauan ini sifatnya tidak mengikat tapi Andang mengaku siap memberi sanksi moral bagi guru yang tidak mau menyisihkan 10 persen tunjangannya untuk kegiatan peningkatan profesionalismenya.
TPP memang tidak bisa dilepaskan dari niatan untuk menyejahterakan guru. Tapi tidak benar juga kalau kemudian TPP malah mengabaikan profesionalitas guru. ”Ini tanggung jawab kami untuk menyadarkan mereka penerima TPP," tambah Ichwan. (oci/eno)
MALANG- UPT Dinas Pendidikan (Disdik) Kecamatan Klojen mengingatkan seluruh guru TK dan SD yang sudah lolos sertifikasi menyisihkan 10 persen tunjangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut