Guru Tolak Penggunaan Dana BOS untuk Makan Siang Gratis

Guru Tolak Penggunaan Dana BOS untuk Makan Siang Gratis
Arsip - Seorang siswi menunjukan menu makan saat simulasi penerapan program makan siang gratis di SMP Negeri 2 Curug, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (29/2/2024). (ANTARA/Azmi Samsul Maarif/aa).

Sementara itu, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan program makan gratis masih dalam pembahasan pemerintah di Kebijakan Ekonomi Makro dan Pokok-Pokok Kebijakan Fiskal (KEM-PPKF) 2025.

Dari hasil rapat tersebut belum ada keputusan lebih lanjut mengenai skema anggaran program makan siang gratis yang diusulkan oleh pasangan Prabowo-Gibran.

Hingga sejauh ini, pemerintah baru memutuskan untuk membahas program tersebut dalam KEM-PPKF 2025.(ant/jpnn.com)

Simak! Video Pilihan Redaksi:


Perhimpunan Pendidikan dan Guru (P2G) tegas menolak rencana penggunaan dana BOS untuk makan siang gratis yang menjadi program Prabowo-Gibran.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News