Gus Choi dan Lily Akhirnya Dicopot dari DPR
Selasa, 19 Maret 2013 – 20:49 WIB

Gus Choi dan Lily Akhirnya Dicopot dari DPR
JAKARTA - Dua anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (F PKB) yakni Effendy Choirie (Gus Choi) dan Lily Wahid akhirnya dicopot dari keanggotaan DPR. Pencopotannya berdasarkan Keppres Nomor 21/P/Tahun 2013 tanggal 14 Maret 2013.
"Andi Muawiyah dan Jazilul Fawaid akan dilantik jadi anggota DPR Pergantian Antarwaktu (PAW) Lily Wahid dan Effendy Chorie Rabu (20/3)," kata Kepala Biro Kepegawaian Setjen DPR, Sintong kepada wartawan di gedung DPR, Senayan Jakarta, Selasa (19/3).
Baca Juga:
Pelantikan lanjut Sintong, akan dilakukan oleh Ketua DPR Marzuki Alie, di gedung Nusantara, dimulai sekita pukul 11.00 Wib.
Menanggapi hal tersebut, Gus Choi justru mengaku bangga dengan PAW terhadap dirinya karena dipecat membela rakyat dan membela yang benar.
JAKARTA - Dua anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (F PKB) yakni Effendy Choirie (Gus Choi) dan Lily Wahid akhirnya dicopot dari keanggotaan
BERITA TERKAIT
- Tak Incar Jabatan, ART: Saya Cukup Jadi Adik Seorang Anwar Hafid
- Pemenuhan Hak Pekerja Sritex Berproses, DPR Belum Perlu Bentuk Pansus
- RUU PSK, Muslim Ayub Nilai LPSK Harus Hadir di Daerah Rawan Seperti Aceh dan Papua
- Rapat di DPR, Imparsial Kecam Pengangkatan Mayor Teddy Jadi Seskab
- Gubernur Sulteng Anwar Hafid Minta OPD Gerak Cepat
- Melchias Mekeng DPR: Pupuk Bersubsidi Harus Dijual Langsung di Desa