Gus Falah Optimistis Sinergi PLN dan Siemens Bakal Mempercepat Transisi Energi
Rabu, 19 April 2023 – 12:16 WIB
“Itu berarti PLN juga dituntut serius mengejar target pengurangan emisi gas rumah kaca sebesar 29 persen pada tahun 2030 dan Net Zero Emission pada 2060, maka sinergi dengan Siemens ini harus berbuah kesuksesan,” tambah Anggota DPR Dapil Jatim X itu. (ant/dil/jpnn)
Anggota Komisi VII DPR-RI Nasyirul Falah Amru (Gus Falah) menyatakan PT PLN tak salah dalam memilih mitra, ketika memutuskan bersinergi dengan Siemens Energy
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Kemitraan BYD dan PLN Dorong Penguatan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia
- Kadin dan Pemerintah Indonesia Berpotensi Dapatkan Pendanaan untuk Transisi Energi & Rumah Murah dari Inggris
- Indonesia Tunda Komitmen Iklim di COP 29 Azerbaijan, Aktivis Lingkungan Bereaksi
- Menko Perekonomian Ungkap Potensi Baru Dukungan Transisi Energi untuk Indonesia
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- Wujudkan Pemerataan Listrik, PLN UIP MPA Capai Milestone Penting di Proyek Tobelo GEPP