Gus Halim Minta Kada Genjot Penyaluran BLT Dana Desa
Sementara itu, PKTD sasarannya adalah keluarga setengah penganggur, kelompok miskin dan kelompok marjinal lain seperti difabel dan perempuan kepala keluarga (PEKKA) yang tahun kemarin jumlahnya mencapai 2,4 juta jiwa.
Gus Halim menegaskan, dana desa bersumber dari APBN untuk penanganan COVID-19.
Dana desa juga difokuskan ke 'Desa Lawan Covid-19' yang berkoordinasi dengan Satgas Covid-19 yang menghidupkan lagi 'Pos Gerbang Desa' dan 'Ruang-ruang Isolasi Desa'.
Menurut Gus Halim, tidak ada lagi alasan keterlambatan penyaluran BLT karena kementerian keuangan telah memberikan relaksasi yang akan mempermudah proses pencairan.
"Jadi, tidak ada lagi warga desa yang belum memperoleh jaring pengaman sosial, ini harus di cover oleh BLT dana desa," pungkas Gus Halim.(*/jpnn)
Gus Halim meminta kepala daerah menggenjot penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
- Kaget Lihat Jalan Rusak Parah di Kabupaten Serang, Mendes Yandri Hubungi Menteri PU
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa
- Kemendes PDT Pastikan Info Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2024-2025 Hoaks
- Gandeng BRIN, Mendes Yandri Yakin Sukses Majukan Desa hingga Tingkatkan GDP Indonesia
- Mendes Yandri Sarankan Agar Desa Wisata Bisa Tonjolkan Ciri Khas Daerahnya
- Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Mendes Yandri Pilih Bermalam di Desa Margorejo