Gus Jazil: Kota Baubau Memiliki Destinasi Wisata Berkelas Dunia
Senin, 14 September 2020 – 16:42 WIB

Wakil Ketua MPR RI Dr. H. Jazilul Fawaid SQ., MA melakukan silaturahmi serta ramah tamah dengan Wali Kota Baubau Dr. H. As Tamrin MH beserta Forkopimda di Aula rumah jabatan Walikota Baubau, Minggu (13/9). Foto: Humas MPR RI
Selain beramah tamah, pada petang hari, Gus Jazil didampingi Walikota Baubau, menyempatkan diri untuk berziarah ke makam Sultan Himayudin Muhammad Saidi, salah satu Sultan di Kesultanan Buton.
Selain itu, Gus Jazil juga sempat berjalan-jalan mengitari benteng sekaligus mengabadikan momen tersebut. Maklum, benteng Kesultanan Buton memang sangat menarik dan instagramabel.(jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Wakil Ketua MPR Jazilul Fawaid mengapresiasi nilai-nilai lokal masyarakat Baubau yang masih terjaga dan terawat dengan baik.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Atraksi Balon JUMBO di Pasir Putih PIK Cuma Sampai 16 April 2025, Warganet Heboh!
- Kolaborasi Seru! Film 'Jumbo' dan Aloha PIK Hadirkan Balon Raksasa
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem