Gus Jazil: PKB Tidak Punya Masalah dengan NU, Hentikan Langkah yang Tak Perlu

Gus Jazil: PKB Tidak Punya Masalah dengan NU, Hentikan Langkah yang Tak Perlu
Wakil Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa Jazilul Fawaid. Foto: Ricardo/JPNN

Menurut Gus Jazil, persoalan perang argumen di publik akan segera berakhir jika PBNU menghentikan langkah-langkahnya yang sangat kental dengan kepentingan politik, seperti dengan membentuk Panitia Khusus (Pansus) PKB.

"Hentikan itu semua karena tindakan-tindakan itu, membentuk Pansus, itu semua inkonstitusional," ujarnya.

"NU mengacu pada Undang-Undang Ormas, sedangkan PKB acuannya Undang-Undang Parpol, beda kamar dan beda tugas. PKB dilahirkan untuk alat perjuangan politik, sedangkan NU untuk sosial keumatan,” tutur Gus Jazil. (*/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Gus Jazil bilang NU mengacu kepada UU Ormas, sedangkan PKB kepada UU Parpol. Beda kamar dan tugas.


Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News