Gus Jazil Sebut JQH Sebagai Penopang Empat Pilar
"Jadi spirit kita adalah menjaga dua hal. Yaitu pertama menjaga keyakinan agama kita. Kedua, menjaga kebangsaan kita. Spirit itulah yang membuat bangsa ini merdeka dan besar. Sedangkan JQH memiliki spirit yang tulus dan ikhlas menjaga Al Qur'an," ucapnya.
"Bangsa Indonesia memiliki Empat Pilar karena kemerdekaan. Tanpa kemerdekaan, tidak ada Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Kuncinya adalah kemerdekaan, Istiqlal. Siapa yang memerdekakan Indonesia? Saham terbesar adalah para ulama, meskipun tidak tercatat sebagai pahlawan nasional. Kita harus menjaga pilar-pilar yang disebut Empat Pilar," pungkasnya.
Pelantikan pengurus cabang JQH NU Kota Serang dan Sosialisasi Empat Pilar MPR ini dihadiri antara lain Drs. KH Saifullah Ma'shum, SQ, MSi (Ketua Umum PP JQH NU), KH Fathullah Al Wasi' (Ketua PC JQH NU Kota Serang), KH Muchtar (Ketua JQH NU Provinsi Banten), H. Fatihudin, SE (anggota DPRD Kota Serang).(jpnn)
Gus Jazil menyebutkan Jam'iyyatul Qurra Wal Hufadz (JQH) NU adalah penopang Empat Pilar (Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Waka MPR Lakukan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Donggala
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- MPR & ILUNI FHUI Gelar Justisia Half Marathon, Plt Sekjen Siti Fauziah Sampaikan Ini
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Pesan Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono ke Generasi Muda, Ada 3 Poin Penting
- Peringati HKN 2024, Ibas Ajak Masyarakat Dukung dan Kawal Reformasi Kesehatan