Gus Mus Berpesan Soal Rekonsiliasi PKB
Minggu, 10 Januari 2010 – 18:32 WIB
Karena itu Lily menegaskan bahwa islah menjadi sebuah kebutuhan mendesak bagi PKB. Lily juga mengutip wasiat dari dua pendiri PKB itu untuk menggesa pelaksanaan rekonsiliasi. Lily menambahkan, rekonsiliasi itu tidak terbatas pada warga NU di PKB saja namun juga yang berkiprah di Partai Persatuan Pembangunan (PPP) maupun Partai Kebangkitan Nasional Ulama (PKNU).
Baca Juga:
"Islah yang diinginkan seperti tertuang dalam surat dari Gus Mus dan Mbah Muchit itu ditujukan kepada warga NU yang sekarang berada di PKNU, PPP, PKB Parung dan PKB Ancol agar bersatu kembali," tandasnya.
Ditanya soal konsep rekonsiliasinya, Lily mengatakan bahwa hal itu akan segera dirumuskan dalam waktu dekat ini. Terlebih lagi, lanjut Lily, Dewan Syuro PKB dalam Rakornas baru-baru ini telah memutuskan untuk mengembalikan kewenangan dewan syuro. "Saya sebagai penanggungjawab tertinggi di dalam kepengurusan PKB telah menyiapkan diri untuk menerima perintah atau amanat dari para kyai dan ulama NU," tandasnya.(ara/jpnn)
JAKARTA - Paska meninggalnya KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur), kalangan nahdliyin diminta segera kembali menyatukan aspirasi politik di bawah satu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Heboh Aparat Nyatakan Dukungan ke YSK, Pengamat: Pelanggaran Netralitas
- Korban Erupsi Gunung Lewotobi Tetap Bisa Gunakan Hak Pilih di Pilkada 2024
- Kejari Morowali Konfirmasi Pemanggilan Anwar Hafid Hoaks