Gus Yaqut Beber 3 Cara untuk Antisipasi Pelemahan Rupiah
Menurut Gus Yaqut, sudah semestinya pemerintah mengatasi pelemahan rupiah, sedangkan rakyat hanya membantu.
“Rakyat akan melakukan imbauan tersebut, tetapi pemerintah juga harus menunjukkan langkah konkret mengatasi masalah ini. Pemerintah juga harus merangkul semua eleman bangsa untuk bersama diajak mencari solusi dari krisis ini,” kata Gus Yaqut.
Gus Yaqut mengatakan, rakyat menunggu langkah konkret pemerintah dalam mencari solusi atas anjloknya rupiah karena dampaknya sangat besar. Yaqut tidak bisa membayangkan jika rupiah sampai melompat ke angka Rp 20 ribu.
Saat ini, kata Gus Yaqut, dunia usaha dan rakyat sudah berat. Harga-harga pasti akan naik. Harga produk yang berbahan baku impor juga melambung.
“Tempe mahal karena kedelainya diimpor. Beras dan garam juga impor,” kata Gus Yaqut. (jpnn)
Ketua Umum GP Ansor Yaqut Cholil Qoumas mengapresiasi rencana pemerintah yang akan mengambil sejumlah langkah untuk mengatasi pelemahan nilai tukar rupiah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Institute for Humanitarian Islam Berikhtiar Menebar Nilai Kemanusiaan di Dunia
- Kemenag di Bawah Kepemimpinan Menag Yaqut Kembangkan 432 Badan Usaha Milik Pesantren
- Menag Rilis Logo, Tema, dan Theme Song Hari Santri 2024
- Kemenag Berhasil Dorong Kemandirian Pondok Pesantren, Punya Badan Usaha Sendiri
- Menag Yaqut Ungkap Keberhasilan Mendorong Perbaikan Lembaga Pendidikan
- Kiprah Kemenag 10 Tahun Membersamai Jokowi: Bertumbuh Jadi Faster, Better, & Stronger