Gus Yaqut: HTI Memanipulasi Kesadaran Publik
Rabu, 24 Oktober 2018 – 22:11 WIB
Gus Yaqut menegaskan, HTI tidak bisa membantah hanya dengan mengatakan pada bendera tersebut tak ada tulisan HTI. Dia kemudian mencontohkan bendera Merah Putih, sama sekali tidak terdapat kata Indonesia. Namun, dunia mengakui bahwa Merah Putih merupakan bendera Indonesia.
"Contoh lain, bendera dengan simbol palu arit, itu kan enggak ada tulisannya. Kalau bendera itu beredar di jalan-jalan, kita mau ngomong itu bendera palu arit atau bendera PKI," pungkas Gus Yaqut.(gir/jpnn)
Ketua Umum Pengurus Pusat Gerakan Pemuda Ansor Yaqut Cholil Qoumas menduga HTI sedang berupaya memanipulasi pikiran masyarakat.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Besok Pilkada Serentak 2024, GP Ansor Sampaikan Enam Poin Pernyataan Sikap
- GP Ansor Dukung Prabowo Subianto Sikat Oknum Pejabat Beking Judi Online
- Sambut Delegasi Humanitarian Islam, Bang Addin: Selamat Datang di Rumah Toleransi
- Institute for Humanitarian Islam Berikhtiar Menebar Nilai Kemanusiaan di Dunia
- GP Ansor Bakal Polisikan Suswono Gegara Pernyataan Janda Kaya Nikahi Pengangguran
- Hari Santri 2024, GP Ansor Gelar Apel Pasukan Bertabur Angka 8