Gus Yaqut: Jangan Ragukan Loyalitas Banser Pertahankan NKRI
Selasa, 25 Februari 2020 – 03:15 WIB
Pria yang karib disapa Gus Yaqut itu menambahkan, loyalitas Banser mempertahankan NKRI tidak perlu diragukan lagi.
“Banser pasti dan sudah siap membantu jika dibutuhkan," tegas Gus Yaqut.
Gus Yaqut mengatakan, Susbanpim V yang diikuti ratusan peserta dari seluruh provinsi di Indonesia itu merupakan pendidikan untuk mencetak pimpinan di masing-masing tingkatan.
"Kami siapkan para pemimpin Banser agar organisasi berjalan dengan baik dan profesional dalam menjawab dinamika yang menggelinding secara cepat," ungkapnya. (jos/jpnn)
Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko menilai Banser Ansor sangat layak menjadi komponen cadangan pertahanan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Hari Santri 2024, GP Ansor Gelar Apel Pasukan Bertabur Angka 8
- Satu Komando Menuju Indonesia Maju, Banser Komitmen Siaga 24 Jam Layani Kebutuhan Masyarakat
- Kemenag di Bawah Kepemimpinan Menag Yaqut Kembangkan 432 Badan Usaha Milik Pesantren
- Menag Rilis Logo, Tema, dan Theme Song Hari Santri 2024
- Kemenag Berhasil Dorong Kemandirian Pondok Pesantren, Punya Badan Usaha Sendiri
- Menag Yaqut Ungkap Keberhasilan Mendorong Perbaikan Lembaga Pendidikan