Gusi Berwarna Hitam, Atasi dengan 3 Pengobatan Alami Ini
jpnn.com, JAKARTA - MEMILIKI gigi dan gusi yang selalu sehat dan tidak ada masalah tentu merupakan keinginan setiap orang.
Namun, hidup tentu saja tidak selalu berjalan sesuai dengan apa yang Anda inginkan.
Gigi dan gusi Anda juga bisa bermasalah jika kamu tidak rutin merawatnya.
Misalnya saja, sakit gigi, gusi bengkak dan gigi serta gusi Anda mendadak berubah warna gelap.
Bintik-bintik, perubahan warna, serta rasa sakit pada gusi bisa mengindikasikan masalah kesehatan yang mendasarinya.
Produksi hormon yang tidak memadai, tato amalgam, merokok adalah beberapa penyebab gusi gelap.
Jika Anda memiliki gusi gelap dan senyum Anda membuat Anda sadar, inilah saatnya bagi Anda untuk mencari solusinya.
Ada beberapa solusi yang akan membantu meringankan gusi hitam serta memutihkan gigi Anda.
Ada beberapa pengobatan alami yang bisa membantu mengatasi gusi yang berwarna hitam dan salah satunya ialah dengan menggunakan cengkeh.
- Redakan Diare dengan Mengonsumsi 5 Pengobatan Alami Ini
- 10 Khasiat Teh Hijau, Bikin Penyakit Kronis Ini Enggan Mendekat
- Perluas Bisnis Pengobatan Tradisional, Grup Jimon Rambah Pasar Indonesia
- 3 Bahan Alami yang Ampuh Jaga Kesehatan Jantung Anda
- 3 Pengobatan Alami Ini Bikin Sakit Kepala Tidak Berkutik
- 3 Manfaat Cengkeh, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat