Gwadar
Oleh Dahlan Iskan
Kamis, 17 Januari 2019 – 07:07 WIB
Minyak mentahnya dari Saudi. Diolah di Gwadar. Dengan segala industri keturunannya.
Pangeran MBS sudah setuju. Proyek segera dimulai. Bulan depan. Pangeran sendiri yang akan ke Gwadar.
Tapi hasilnya kan masih lama. Padahal Pakistan perlu uang. Sekarang. Hari ini. Untuk mencegah kebangkrutannya.
Begitu besar persoalan negara itu. Tapi tetap saja banyak yang memperebutkan kekuasaannya.(***)
Lewat Gwadar lebih mudah bagi Tiongkok membangun Xinjiang. Dan wilayah baratnya yang lain. Juga lebih aman: tidak perlu lagi lewat Selat Malaka.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT