GWIM Bahas Berbagai Isu Perempuan dalam Sesi Learning the Art of Leadership

Selain itu, GWIM disebut banyak meningkatkan peluang ekonomi dan sosial serta peran politik di masyarakat.
"Kami sepenuhnya mendukung agar program ini sukses dan memiliki manfaat signifikan bagi calon kandidat GWIM masa depan," tuturnya.
Sekadar informasi, program GWIM ialah pelatihan kepemimpinan intensif pemberdayaan ekonomi perempuan yang dilaksanakan di Washington D.C., Amerika Serikat.
Program GWIM diselenggarakan untuk mempersiapkan perempuan pemimpin agar mampu mengambil tanggung jawab dan akuntabilitas dalam berbagai situasi kehidupan.
Di Indonesia, sudah ada lebih dari 50 alumni GWIM yang telah bekerja mendukung peluang dalam meningkatkan kemajuan ekonomi bagi perempuan. (mcr31/jpnn)
Program GWIM membahas soal berbagai isu perempuan dalam sesi berbagi yang bertajuk Learning the Art of Leadership.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
- Dinilai Menginspirasi, Cahaya Manthovani Terima Penghargaan Puspa Nawasena
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan