H-Booster Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Anak saat Sakit dan Sehat

H-Booster Bantu Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Anak saat Sakit dan Sehat
Salah satu suplemen tubuh bagi anak yang direkomendasikan adalah H-Booster. Suplemen anak ini aman dikonsumsi saat sakit maupun sehat. Foto: website resmi Hufa

Nah, salah satu suplemen tubuh bagi anak yang direkomendasikan adalah H-Booster.

Suplemen ini memiliki lima vitamin dan dua mineral, yaitu vitamin C, E, B3, B5, dan B6. Selain itu, ada mineral berupa selenium dan zink.

H-Booster merupakan suplemen berupa sirup yang tersedia dalam rasa orange tutty frutty.

Berikut perincian kandungan H-Booster setiap 5 ml (1 sendok teh):

  • Sodium Ascorbate (vitamin C): 50 mg setara vitamin C 44.44 mg
  • Zinc picolinate: 9,40 mg
  • Sodium selenite (selenium): 3,29 mg setara selenium 13,5 mcg
  • Vitamin B5 (dexpanthenol): 3,60 mg
  • Vitamin B3 (nicotinamide): 10,22 mg
  • Vitamin B6 (pyridoxine HCL): 1,30 mg
  • Vitamin E (dl-alpha-tocopheryl acetate): 22 mg

Dengan kandungan seperti itu, H-Booster mempunyai aturan pakai.

Bagi anak-anak di usia 1 sampai 2 tahun, takaran konsumsi setengah sendok teh sehari. Bagi usia 2 sampai 5 tahun, takaran satu sendok teh sehari. 

Anak usia lebih dari 5 tahun takaran dua sendok teh sehari.

Pastikan setiap mengonsumsi suplemen atau multivitamin membaca informasi yang tertera pada label kemasan, termasuk petunjuk pemakaian sesuai dosis yang dianjurkan.

Suplemen H-Booster membantu meningkatkan daya tahan tubuh anak saat sakit dan sehat

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News