Habib Hadi Menangis Mengimami Salat Jenazah Mochammad Soufis Subri
Rabu, 09 Desember 2020 – 22:26 WIB
Setelah selama 19 hari dirawat di rumah sakit, pria berusia 47 tahun itu menghadap Sang Khalik.
Almarhum meninggalkan seorang istri, Diah Kristanty dan putri semata wayangnya, Sayyidah Rafi Dianya Shabri. (ngopibareng/jpnn)
Wali Kota Probolinggo Habib Hadi Zainal Abidin kehilangan wakilnya M Soufis Subri yang meninggal karena covid-19
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Pandemi Resmi Jadi Endemi, Pasien Covid-19 Ditanggung BPJS Kesehatan
- PPKM Dicabut Jokowi, Bagaimana Biaya untuk Pasien Covid-19?
- Malaysia Inginkan Pemilu Tanpa Pembatasan Covid-19, Pasien Boleh ke TPS
- Sektor Kesehatan Menjanjikan, Siloam Terus Melanjutkan Ekspansi
- Varian Siluman
- PPKM di Jakarta Berubah Level dalam Waktu Singkat, Anies Bilang Begini