Habib Rizieq Center Soroti Ketidakadilan New Normal ala Jokowi

Khusus Jakarta, data per tanggal 25 Mei 2020, menyebutkan total Orang Dalam Pemantauan (ODP) sebanyak 27.281 orang.
Kemudian, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) sebanyak 8.987 orang. Sebanyak 6.628 orang dinyatakan positif.
Dari angka itu, sebanyak 2.044 di antaranya masih dirawat atau 31 persen. Sisanya menjalani isolasi mandiri sebanyak 2.430 orang atau 37 persen.
Kemudian, jumlah yang sembuh sebanyak 1.648 orang atau 25 persen. Selanjutnya, sebanyak 506 orang atau tujuh persen meninggal dunia.
"Data tersebut memperlihatkan bahwa ancaman virus masih terus mencekam dan belum terjadi penurunan signifikan. Tidak dapat dipungkiri alasan guna kepentingan menggerakkan kembali perekonomian memang dapat dimaklumi. Namun, pertimbangan keselamatan jiwa masyarakat harus didahulukan," pungkas dia. (mg10/jpnn)
Direktur Habib Rizieq Shihab Center Abdul Chair Ramadhan mengkritik pola hidup baru atau new normal milik Presiden Joko Widodo (Jokowi)
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Guntur PDIP Ingatkan Bahaya Gerhana Politik
- ReJO Siap Bela Jokowi dari Serangan soal Ijazah Palsu