Habib Rizieq Pulang, Anies Baswedan Untung Besar
Sabtu, 14 November 2020 – 06:36 WIB

(Dari kiri ke kanan) Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Habib Rizieq, Wasekjen MUI Tengku Zulkarnain dalam pertemuan di Petamburan, Jakarta Pusat, Selasa (10/11/2020) malam. Foto: ANTARA/HO-Instagram Tengku Zulkarnain
Apalagi, kata direktur eksekutif Indonesia Political Review ini, Anies melakukan langkah terobosan.
Baca Juga:
Dia menemui Habib Rizieq pada Selasa (10/11) kemarin.
Dari tokoh-tokoh yang datang bersilaturahmi ke kediaman Habib Rizieq, mungkin Anies satu-satunya pejabat pemerintah yang datang.
Nama-nama lain umumnya tokoh-tokoh yang tselama ini memang aktif mengkritik pemerintah. Seperti, Amien Rais hingga Ustaz Tengku Zulkarnain.
"Saya kira itu bisa meningkatkan popularitas dan elektabilitas Anies," pungkas Ujang.(gir/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Langkah Habib Rizieq Shihab pulang ke tanah air dinilai cukup menguntungkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Buka Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Pemprov DKI Jakarta Siapkan Aplikasi Layanan Konsultasi Kesehatan Mental & Jiwa, Gratis
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Bank DKI Cairkan KJP Plus Tahap I 2025 kepada 707.622 Siswa
- Pemprov DKI Kembali Buka 5.459 Kuota Mudik Gratis