Hacker Serang Situs Divkum Polri
Minggu, 19 Mei 2013 – 07:03 WIB

Hacker Serang Situs Divkum Polri
JAKARTA---Keamanan website milik lembaga pemerintah di Indonesia sungguh lemah. Setelah Kementrian Pertahanan, kini giliran situs milik Divisi Hukum Mabes Polri yang diserang hacker.
Website di alamat www.divkum.polri.go.id itu berubah tampilannya selama lima jam sejak pukul 16 hingga 21 WIB tadi malam .
Baca Juga:
Situs diretas oleh kelompok yang mengatasnamakan diri Cyber Tegal Security Team. Kelompok ini meninggalkan pesan yang menyindir Polri dengan ejaan yang tampaknya sengaja dibuat salah.
“ Heker 6 tahun penjara, nyuri sendal 3 tahun penjara, koruptor 2 tahun penjara, anak menteri nabrak – tewas 1 tahun penjara,” tulisnya.
JAKARTA---Keamanan website milik lembaga pemerintah di Indonesia sungguh lemah. Setelah Kementrian Pertahanan, kini giliran situs milik Divisi Hukum
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Pusat Izinkan Program Sarapan Gratis, Pramono Segera Laksanakan
- Bangun Kawasan Transmigrasi Lokal Barelang, Kementrans Gandeng Pemkot Batam
- Warga Diminta Waspada Longsor di Kawasan Menuju Wisata Gunung Bromo
- Dikritik karena Tinjau Banjir Pakai Helikopter, Pramono: Itu Bukan Permintaan Saya
- Hasto Terima Serangan Masif Setelah PDIP Umumkan Pemecatan Jokowi
- Polisi Ciduk Direktur Persiba Atas Kasus Narkoba