Hadapi Badai, AS-Kuba pun Bekerjasama
Jumat, 21 Agustus 2009 – 10:26 WIB
Para pakar juga memandang hal ini (kerjasama di bidang meteorologi, Red) sebagai sesuatu yang esensil dan tak perlu dipertanyakan lagi. Apalagi karena komunitas warga terutama di daerah pesisir di kedua negara, sama-sama rawan terhadap ancaman badai, selain kenyataan bahwa upaya peningkatan hubungan belakangan memang telah didorong oleh Presiden AS Barack Obama.
Wayne Smith, salah seorang mantan diplomat AS di ibukota Kuba, Havana, yang sekarang berstatus sebagai fellow di Pusat Kebijakan Internasional yang berada di Washington DC, mengaku telah membawa sejumlah besar pejabat pemerintah AS ke Kuba dalam beberapa tahun belakangan terkait soal bencana alam ini. Mereka katanya, terutama datang untuk melihat dan mempelajari bagaimana program kesiapan bencana di negeri itu mampu menekan angka korban sedemikian rupa hingga teramat rendah. (ito/JPNN)
MEXICO CITY - Terlepas dari segala kerusakan yang bakal dan bisa diakibatkannya, perkiraan bencana besar semacam badai ternyata juga membawa dampak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer