Hadapi Pacific Caesar, Pelita Jaya Janjikan Menit Bermain Buat Pemain Muda

Hadapi Pacific Caesar, Pelita Jaya Janjikan Menit Bermain Buat Pemain Muda
Pemain Pelita Jaya, Muhamad Arighi saat berlaga menghadapi Satria Muda di laga lanjutan IBL 2024. Foto: IBL Indonesia

Hasil tersebut membuat juara IBL 2017 itu bertengger di posisi ketiga dengan raihan tiga kemenangan dan sekali kalah.

Adapun untuk Pacific Caesar datang ke Jakarta dengan modal kurang apik seusai kalah di empat laga.

Tercatat Daffa Dhoifullah dan kolega meraih hasil minor saat jumpa Rajawali Medan (85-79), Tangerang Hawks (81-67), Amartha Hangtuah (80-65), dan Bima Perkasa Jogja (90-93).

Menarik ditunggu laga Pelita Jaya vs Pacific Caesar yang akan berlangsung Rabu (31/1) mulai pukul 18.00 sore WIB di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta.

Laga akbar tersebut rencananya bisa disaksikan secara gratis melalui streaming di laman Vidio.com.(ibl/mcr16/jpnn)

Pelita Jaya Bakrie pantang meremehkan Pacific Caesar Surabaya di laga lanjutan IBL 2024, Rabu (31/1).


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Naufal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News