Hadapi Resesi, Brigjen Fahrid Amran Bicara Tentang Komponen Penting Pertahanan Negara
Kamis, 10 November 2022 – 03:11 WIB

Ekonomi Indonesia diprediksi tetap baik meski ada resesi di tingkat global. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
“Sumber daya alam Indonesia sangat luar biasa, tetapi jangan diekspor bahan mentahnya, melainkan harus menjadi suatu produk,” tegas Fahrid.
The X Lite merupakan bagian dari The X Event yang digelar komunitas Bisa Ekspor. Kode huruf X dipilih karena menjadi dasar utama kata ‘export’, dan bisa jadi unsur kunci yang bisa memberi dampak langsung pada berbagai lini kehidupan.
The X Lite merupakan inisiasi baru dari Bisa Ekspor, sebuah jejaring antar-eksportir, yang bervisi meningkatkan ekspor Indonesia dan mencetak 1.000.000 eksportir.(chi/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sumber daya alam dan buatan kita makin menjadi komponen penting pertahanan negara dalam menghadapi resesi 2023.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI
- Diskusi UU TNI di Kampus, Pangdam I/BB: Kami Terbuka terhadap Kritik
- Bea Cukai dan TNI Memperkuat Sinergi Pengawasan yang Solid di Yogyakarta dan Nunukan
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- Puluhan Ribu Banser Apel Bareng TNI, Addin: Dua Kekuatan Manunggal Indonesia