Hadapi Tangerang Hawks, Indonesia Patriots Bertekad Akhiri IBL 2023 dengan Manis
Kamis, 22 Juni 2023 – 01:07 WIB
Menarik ditunggu kebangkitan Indonesia Patriots mengingat skuad di dalamnya berisi pemain muda terbaik.
Laga akbar Indonesia Patriots melawan Tangerang Hawks akan tersaji di Britama Arena, Kamis (22/6/2023) mulai pukul 14.00 siang WIB.
Sejauh ini Dame Diagne dan kawan-kawan telah mengumpulkan 41 poin hasil dari 12 kemenangan dan 17 kekalahan.
Hasil tersebut membuat Indonesia Patriots bertengger di posisi kesembilan klasemen sementara IBL 2023.(perbasi/mcr16/jpnn)
Indonesia Patriots bertekad meraih kemenangan di laga pemungkas IBL 2023 seri Jakarta saat jumpa Tangerang Hawks, Kamis (22/6/2023)
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Apresiasi RANS Simba Bogor yang Beri Dampak Positif Terhadap Basket Tanah Air
- Komposisi Pemain Lebih Oke, Hangtuah Jakarta Percaya Diri Tembus Playoff di IBL 2025
- IBL 2025 Dipastikan Lebih Seru, Partai Panas Tersaji Sejak Pekan Perdana
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Ditahan di Rutan, Ammar Zoni Sibuk Main Basket dan Jadi Humas Masjid