Hadapi Tudingan Penghilangan Dana, BUMI Lakukan Segala Cara

Hadapi Tudingan Penghilangan Dana, BUMI Lakukan Segala Cara
Hadapi Tudingan Penghilangan Dana, BUMI Lakukan Segala Cara

Salah satu sumbernya adalah utang kepada China Investment Corp (CIC), senilai USD 1,9 miliar dengan bunga 19 persen per tahun. Utang ini dijamin saham beberapa anak usahanya, di antaranya PT Arutmin Indonesia, PT Kaltim Prima Coal, IndoCoal Resources (Cayman) Ltd, PT IndoCoal Kalsel Resources, serta PT IndoCoal Kaltim Resources.

Tahun lalu, BUMI sudah membayar USD 600 juta sehingga tersisa USD 1,3 miliar. Oktober 2012, BUMI harus mencicil lagi USD 638 juta. Pada penutupan perdagangan kemarin saham BUMI naik 10 poin (1,47 persen) ke level 690. Sedangkan saham BRAU turun 6 poin (3,23 persen) ke level 180.(gen)

JAKARTA - PT Bumi Resources Tbk (BUMI) merespon tuduhan penghilangan dana dalam laporan keuangan oleh induknya sendiri, Bumi Plc, yang berbasis di


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News