Hadi Tjahjanto: Kalau Ada yang Berani, Oknum di ATR/BPN Langsung Saya Pecat Semua
Menteri ATR/BPN Meningkatkan Sinergi Memberantas Mafia Tanah
Jumat, 07 Oktober 2022 – 07:30 WIB

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto. ANTARA/HO/Kementerian ATR
"Saya sampaikan jangan main-main dengan tanah," ujarnya pula.
Kemudian, oknum yang bermain di peradilan, kata Hadi, telah dikoordinasikan dengan jaksa agung untuk diberantas.
"Sinergi yang kami buat untuk kepentingan rakyat," katanya.
Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi mengatakan hasil survei terbaru menunjukkan kinerja Menteri ATR/Kepala BPN Hadi Tjahjanto mendapatkan respons positif dari masyarakat.
Menurut dia, Hadi Tjahjanto yang baru menjabat menyelesaikan sejumlah persoalan pertanahan di antaranya konflik pertanahan antarmasyarakat makin berkurang, melawan praktik mafia tanah, dan aksi penyerobotan tanah warga oleh pengusaha kian berkurang. (antara/jpnn)
Menteri ATR/Kepala BPN Hadi Tjahjanto akan memecat oknum BPN yang terbukti terlibat mafia tanah.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- ATR/BPN: Hampir Seperlima Tanah di Jateng Belum Jelas Status Hukumnya
- Wali Kota Pekanbaru Gandeng Polisi Tindak Tegas Oknum yang Buang Sampah di TPS Liar
- Wali Kota Pekanbaru Gandeng Polisi Tindak Tegas Oknum yang Buang Sampah di TPS Liar
- Kejari Muba Tetapkan H Alim dan Amin Mansyur Tersangka Kasus Mafia Tanah
- DPR Bentuk Panja Usut Mafia Lahan di Batam, Pengamat: Panggil Menteri ATR/BPN
- Bamsoet Kembali Dorong Berantas Mafia Tanah, Sebut 2 Hal Ini Jadi Kunci Utama